
PBNU menggelar Silaturahmi berama 49 kiai sepuh yang tergabung kedalam Jamiyatul Qurra Wal Huffazh Nahdlatul Ulama (JQHNU) di Pondok Pesantren Al-Muayyad, Mangkuyudan, Solo, Kamis 17 Februari 2025. Pertemuan tersebut digelar dalam rangka menyatukan pandangan terkait status kepengurusan PP JQH NU periode 2018-2023 yang telah berakhir masa khidmatnya.



